Sabtu, 01 Juni 2013

Perahu Kertas

Dear Neptunus,

Hai Neptunus, apa kabar di laut biru? Perahu kertas yang kali ini akan membawakanmu kisah tentang perjalanan hatiku…
“Berputar menjadi sesuatu yang bukan kita, demi bisa menjadi diri kita lagi.”

 Humm, Aku membacanya dan mari dengarkan, Kisah ini Mirip denganku.. :)
aku mencintainya..
didepannya aku menjadi diriku sendiri
seperti airmu yang selalu membawa semua pesanku
diapun begitu,
membuatku hanyut oleh sorot matanya
membuatku lupa oleh kesederhanaan suaranya
sampai aku tak bisa katakan apa-apa padanya
walau hanya sekedar bilang..
rindu atau butuh
banyak yang ga ngerti
lalu terluka, dan saling menyalahkan
karena itu aku takut bicara tentang hati
maka kutuliskan saja
lalu kusimpan..
dan mungkin kukirimkan ke..
entah kemana.. :) (DEE)
"Dan Hati tau kemana Ia harus pulang..
semuanya punya muara sendiri-sendiri..
akan ada akhir dari setiap Usaha, penantian dan.. harapan
Jujurlah, selama kau mampu , jangan paksakan Jika memang tak bisa menjadi orang lain
kau aktor sendiri di Negri dongengmu , tak perlulah merasa kau akan kehilangan dengan begitu gampangnya
Tak ada usaha yang sempurna berakhir sia-sia..
yakinkan, hatimu...
kau pantas behagia dengan caramu, sekalipun harus cukup tau diri.. kemana kau harus mengalirkan cintamu." Ucap hatiku..

dan sudah,ku putuskan untuk memperbaiki segalanya secapat mungkin, Niatku, do'aku dan harapanku..
ayoo bantu aku mengamininya....

aku ingin Kau yang ada di masa depanku.. K-A-M-U


Tidak ada komentar:

Posting Komentar